Senin, 30 September 2019

DESKRIPSI PENGELOLAAN LIMBAH CAIR PADA IPAL (Instalasi Pengolahan Air Limbah) BANDARA SOEKARNO HATTA TAHUN 2018

Politeknik Kesehatan Kemenkes Semarang
Jurusan Kesehatan Lingkungan Purwokerto
Program Studi Diploma III Kesehatan Lingkungan
Tugas Akhir, Mei 2019
Abstrak
Iska Arifatu Sadiyah (iskaarifatu@gmail.com)
DESKRIPSI PENGELOLAAN LIMBAH CAIR PADA IPAL (Instalasi Pengolahan Air Limbah) BANDARA SOEKARNO HATTA TAHUN 2018
XVIII + 88 halaman, gambar, tabel, lampiran

Bandara Soekarno Hatta merupakan salah satu tempat-tempat umum yang sangat vital dalam melayani penerbangan domestik dan internasional. Dari volume kegiatan pengunjung yang ada di Bandara dapat menimbulkan limbah cair dan perlu adanya pengolahan terhadap limbah cair tersebut. Tujuan penelitian yaitu mendeskripsikan pengelolaan limbah cair pada IPAL ( Instalasi Pengolahan Air Limbah ) di Bandara Soekarno Hatta Tahun 2018.
Metode penelitian deskriptif dimaksudkan untuk melakukan pengamatan secara langsung terhadap kondisi yang ada pada IPAL dan cara pengolahan limbah cair pada IPAL di Bandara Soekarno Hatta.
Hasil penelitian sumber limbah cair yang ada di Bandara Internasional Soekarno-Hatta bersumber dari seluruh wilayah yang ada di bandara. Pengolahan limbah cair di Bandara Internasional Soekarno Hatta melalui empat tahap. Hasil rata-rata pemeriksaan limbah cair 2018 untuk parameter suhu 23,96 ⁰C, TSS 16 mg/l, BOD 8,13 mg/l, COD 23,2 mg/l, pH 7,32 , Amonia 1,87 mg/l.
Kesimpulan Manajemen pengelolaan limbah cair di bawah Unit Sanitation Facility dilakukan dengan baik. Pendistribusian limbah cair melalui saluran tertutup yang disalurkan menuju tempat STP. Pengolahan limbah cair meliputi empat tahap pengolahan. Hasil pemeriksaan kualitas limbah cair pada tahun 2018 untuk parameter suhu, TSS, BOD, COD, pH, Amonia telah memenuhi syarat yang ditentukan.

Daftar Bacaan : 36 (1995 – 2019)
Kata Kunci      : IPAL, Bandara Soekarno Hatta
Klasifikasi       :
Fulltext

1 komentar:

  1. Apabila Anda mempunyai kesulitan dalam pemakaian / penggunaan chemical , atau yang berhubungan dengan chemical,oli industri, jangan sungkan untuk menghubungi, kami akan memberikan konsultasi kepada Anda mengenai masalah yang berhubungan dengan chemical.

    Salam,
    (Tommy.k)
    WA:081310849918
    Email: Tommy.transcal@gmail.com
    Management

    OUR SERVICE
    Boiler Chemical Cleaning
    Cooling tower Chemical Cleaning
    Chiller Chemical Cleaning
    AHU, Condensor Chemical Cleaning
    Chemical Maintenance
    Waste Water Treatment Plant Industrial & Domestic (WTP/WWTP/STP)
    Degreaser & Floor Cleaner Plant
    Oli industri
    Rust remover
    Coal & feul oil additive
    Cleaning Chemical
    Lubricant
    Other Chemical
    RO Chemical

    BalasHapus